Eka Wibawa
Blog Universitas Komputer Indonesia

Rilis Bootstrap 4 Versi Beta Di Bulan Agustus

Rilis Bootstrap 4 Versi Beta Di Bulan Agustus
Bagi pengembang web / web developer sudah tidak asing dengan bootstrap, ya .. framework css yang satu ini memang salah satu dari sekian banyak framework css yang cukup populer seperti skeleton, foundation, Materialize dll. Bagi yang belum tau, bootstrap adalah sebuah framework css yang dapat digunakan untuk mempermudah membangun tampilan web. Bootstrap pertama kali di kembangkan pada pertangahan 2010 di Twitter oleh Mark Otto dan Jacob Thornton. Saat ini Bootstrap dikembangkan secara open source dengan lisensi MIT. Bootstrap sendiri dari tahun ke tahun terus berkembang banyak fitur serta komponen terbaru yang dikembangkan dari mulai versi 2 sampai saat ini versi 4...
ViewDibaca : 1075 Kali
Waktu PostingSabtu, 02 September 17 - 22:14 WIBKomentar0 KomentarRatingRating : 0 Bagus, 0 Jelek
KategoriBOOTSTRAP 4